Mata kuliah ini merupakan mata kuliah wajib dalam kurikulum program studi Teknik Informatika Universitas Ahmad Dahlan. dengan capaian mata kuliah sebagai berikut

SIKAP

 

Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa

 

Menguasai konsep terkait algoritma dan logika algoritma

Memiliki moral dan kepribadian yang baik di dalam menyelesaikan tugasnya

Mengetahui etika profesi

Mampu bekerjasama

Menjunjung tinggi penegakan hukum serta memiliki semangat untuk  mendahulukan kepentingan bangsa serta masyarakat luas.

PENGETAHUAN

Menguasai konsep teoritis ilmu komputer / informatika khususnya

Menguasai konsep terkait algoritma dan logika algoritma

Menguasai kaidah pengembangan perangkat lunak berbasis web dan mobileyang memenuhi standar kualitas dan keamanan

KETERAMPILAN UMUM

Memiliki kemampuan menganalisa, merancang dan membangun sistem jaringan komputer dan sistem keamanannya

Mampu merancang dan mengimplementasikan sistem keamanan basis data

KETERAMPILAN KHUSUS

Menerapkan metode keamanan perangkat lunak

Mengevaluasi keamanan perangkat lunak berbasis web dan mobile